Tag: berita jakarta

BerandaTopikBerita jakarta

Buka IFEX 2017, Jokowi Sebut Pemerintah Terus Dukung Ekspor

MUDANews.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengakui bahwa masih banyak tantangan-tantangan dan masalah-masalah yang perlu dicarikan solusi dan jalan keluar, terkait peningkatan ekspor...

Ini Biaya Ibadah Haji Khusus yang Ditetapkan Kemenag Untuk Tahun 2017

MUDANews.com, Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) telah menetapkan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) Khusus atau yang sering disebut Haji Plus, tahun 1438H/2017M bagi jemaah...

Bertemu Jokowi, SBY: Komitmen Kami Sama, Ingin Membangun Negara

MUDANews.com, Jakarta - Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengaku bersyukur dan bergembira karena hari ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) bisa menyediakan waktu...

Pertemuan dengan SBY, Presiden Jokowi: Kita Bicara Banyak Hal Yang Berkaitan Dengan Politik Nasional

MUDANews.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (9/3) siang. Presiden...

Dukung Peringatan Hari Perempuan Internasional, Ini Pernyataan Sikap WALHI

Laporan: Dian RahmadMUDANews.com, Jakarta - Setiap tanggal 8 Maret, seluruh dunia memperingati Hari Perempuan Internasional. Pada peringatan Hari Perempuan Internasional tahun ini, bersama dengan...

Angka Kematian Ibu Meningkat, Komitmen dan Tindakan Super Serius Sangat Diperlukan

Laporan: Wahyu PanjaitanMUDANews.com, Jakarta - Angka kematian ibu di Indonesia terus meningkat, bahkan menjadi salah satu yang tertinggi di Asia. Hal ini disebabkan oleh...

Pemerintah Dukung Industri Media Memiliki Standar Kompetensi dan Sertifikasi

MUDANews.com, Jakarta - Sebagai acuan dalam melakukan pelatihan dan pendidikan vokasi, Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) merupakan aspek penting yang harus ada dalam...

Presiden ‘Titipkan’ TKI ke Raja Salman, Kemnaker Akan Tingkatkan Kerja Sama Perlindungan

MUDANews.com, Jakarta – Menteri Ketenagakerjaan M Haif Dhakiri mengatakan, pihaknya terus melakukan dialog untuk meningkatkan kerja sama dengan Kerajaan Arab Saudi dalam hal perlindungan terhadap...

Jokowi Nilai Samudera Hindia Sebagai Tantangan Sekaligus Peluang

MUDANews.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengemukakan bahwa kawasan Samudera Hindia adalah kawasan yang sangat luas sekali. Untuk Indonesia, banyak tantangan-tantangan yang dihadapi...

Nilai Industri Kecil dan Menengah Terus Meningkat

MUDANews.com, Jakarta - Kementerian Perindustrian telah menyusun program strategis bagi pengembangan daya saing industri kecil dan menengah (IKM) pada tahun 2017. Tekad ini untuk...

Tingkah Kartel Impor Rugikan Masyarakat

MUDANews.com, Jakarta - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan kekecewaannya kepada para importir daging beku yang tidak melakukan pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT).Hal ini...

Peningkatan Transfer Daerah dan Dana Desa Atasi Kemiskinan

MUDANews.com, Jakarta - Saat ini, peringkat kemudahan berusaha (membuka usaha) di Indonesia mengalami peningkatan, yaitu dari 106 ke 91.Menurut Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati,...

Berita Daerah