OTT Walikota Medan, Membuktikan Bahwa Tidak Selayaknya RUU KPK Dilakukan

Breaking News

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

MUDANEWS.COM, Medan – Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan KPK kepada Walikota Medan Dzulmi Eldin memperlihatkan kualitas KPK tidak perlu diragukan.

Ketika banyak tokoh tokoh politik, pejabat, dan pengusaha yang terseret kasus korupsi, mereka yang belum terseret memikirkan bahwa bagaimana cara melemahkan KPK.

“Tanpa adanya dewan pengawas dan pemberitahuan penyadapan KPK lebih berleluasa melakukan investigasi terhadap suatu kasus,” tegas Ahmad Zulfahmi Fikri, Rabu (15/10/2019) siang.

OTT Walikota Medan, Membuktikan Bahwa Tidak Selayaknya RUU KPK Dilakukan
Logo Formatsu

Presidium Formatsu (forum mahasiswa aktivis sumut bersatu) itu juga menyampaikan bahwa saat ini kondisinya adalah perlu penguatan di tubuh KPK dengan cara memperkuat independensi KPK itu sendiri.

“Semoga dengan adanya kasus OTT di kota medan ini makin membuat para para oknum oknum politisi mikir dua kali untuk melakukan tindak pidana korupsi,” tegasnya. Berita Medan, red

- Advertisement -

Berita Terkini