Debat Pilkada Siantar Bahas IPM, Susanti-Ronald: Kesejahteraan Tenaga Kesehatan Dua Kali diusulkan di Coret

Breaking News

- Advertisement -

MUDANEWS.COM, Pematangsiantar – Saat menyimak debat pilkada siantar soal pendapat paslon 1,2 dan 4, dr Susanti langsung mengatakan bahwa IPM merupan Indeks Pembangunan Manusia, bukan Indeks Prestasi Manusia, koreksi ya pak.

Insentif untuk tenaga kesehatan dalam hal ini juga tenaga posyandu, kader posyandu, dr Susanti menyebutkan bahwa telah dua kali mengusulkan untuk dinaikkan, namun paslon 02 mencoret usulan tersebut, dua kali dicoret.

Tampak sorak sorai pendukung 03 saat paslon dr Susanti – Ronald menyanggah pendapat paslon yang selalu mencari panggung untuk kepentingan sendiri.

dr Susanti didampingi Ronald juga mengatakan bahwa tahun depan akan diusulkan kembali.

“Pasti bapak tidak bisa mencorey lagi ini pak,” sebutnya.

Kemudian, lanjut dr Susanti, untuk posyandu, RT RW, tenaga kesehatan, PLKB, TPP ASN, semua kita naikkan, tahun 2025 akan kita naikkan sesuai anggaran.

Ronald Tampubolon menambahkan soal pelayanan publik telah diperingan untuk melakukan pengurusan segala administrasi di Kota Pematangsiantar dengan adanya Mal Pelayanan Publik, di Lantai 3 Ramayana Siantar.

Berita Terkini