Kemarau Bilah Barat, Kades Salurkan Air Bersih Demi Warga 

Breaking News

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

MUDANEWS.COM, Labuhanbatu – Kemarau yang mengakibatkan banyak warga kami dusun tebangan B yang berada di desa kampung baru mengeluh mengalami kekeringan air bersih, Kamis (19/9/2019).

Ahmad selaku kepala desa kampung baru kecamatan bilah barat merespon cepat dasar keluhan warga dengan melakukan tindakan penyaluran air bersih yang didatangkan dari PUDAM Labuhanbatu.

“Keluhan ini harus cepat saya respon dan tindak lanjuti karena berhubung dengan kebutuhan kehidupan sehari-hari kita untuk dikonsumsi,” ujar Kades.

Sambungnya, apalagi saat ini kabut asap yang menyelimuti labuhanbatu akibat ada kebakaran lahan di riau yang membuat kabut asap sampai lemas hingga berpengaruh ke pernapasan warga.

“Kami Merasa senang bisa membantu warga yang saat ini dilanda kekeringan air,” tegasnya. Berita Labuhanbatu, Arjuna

- Advertisement -

Berita Terkini